Galeri Foto ARRC 2017 Sentul : Underbone 150 cc (Race 2)

Beritabalap.com – Pertarungan seru di kelas Underbone 150 cc (UB150) patut dicermati. Sedap ditonton karena memang kelas underbone ini menyajikan perlawanan keras antara rider tanah air dan petarung Malaysia. Terlihat saling bersenggolan secara fisik dan saling mencuri racing-line

Kejutan hadir dari pebalap tim Yamaha Yamalube Jasti Putra NHK FDR 549 Kaboci, Richard Taroreh yang sukses merebut podium juara dalam race 2 kelas Underbone 150 cc (UB150) Asia Road Racing Championship 2017 Sentul, Bogor (13 Agust).

Lap terakhir menjadi keunggulan Richard Taroreh yang tampil memukau di ARRC 2017 Sentul sebagai wild-card. Ini prestasi spesialnya. Tidak hanya sampai disini. Juga Wahyu Aji (Yamaha Racing Indonesia) yang sempat memimpin di dua lap terakhir harus puas berada di podium ketiga.

koizumi

Berikut tersaji galeri foto Underbone 150 cc Race 2 yang disajikan portal beritabalap.com yang paling lengkap bicara berita balap. Ini galaeri foto yang kedua ya.. Nanti ada lanjutannya lagi. Kalau yang lain kelamaan bro.. Masih tertidur lelap dan santai-santai dulu…  BB1/Edhot/Krisna/Ones/Tedeka

[ngg_images source=”galleries” container_ids=”6″ display_type=”photocrati-nextgen_basic_thumbnails” override_thumbnail_settings=”0″ thumbnail_width=”240″ thumbnail_height=”160″ thumbnail_crop=”1″ images_per_page=”20″ number_of_columns=”0″ ajax_pagination=”0″ show_all_in_lightbox=”0″ use_imagebrowser_effect=”0″ show_slideshow_link=”1″ slideshow_link_text=”[Show slideshow]” order_by=”sortorder” order_direction=”ASC” returns=”included” maximum_entity_count=”500″]

 

Facebook Comments

You May Also Like