Hasil Kualifikasi MotoGP Valencia 2025 : Bezzecchi Pole Position, Alex dan Diggia Menempel Ketat !

BeritaBalap.com- Berikut ini adalah hasil kualifikasi MotoGP Valencia 2025 dimana Marco Bezzecchi berhasil meraih pole position. Pembalap Aprilia Racing ini berhasil mencatatkan waktu tercepat pada sesi kulaifikasisetalah berhasil mencetak best time 1 menit 28,809 detik.

Atas capaiannya tersebut, maka Bezzecchi akan mengawali start dari posisi terdepan pada sesi balapan Sprint Race maupun pada balapan utama. Salah satu jebolan VR46 ini berhasil mencatatkan waktu tercepatnya pada 4 menit terakhir sesi kualifikasi.

Sementara Alex marquez menempel ketat pada posisi kedua dengan menyisakan jarak +0,026 detik. Enggak mau kalah, Fabio Di Giannantonio yang menempati posisi ketiga juga memberikan perlawan sengit setelah menempel dengan beda gap +0,044 detik.

koizumi

Hyupe, persaingan sengit diatas Sirkuit Ricardo Tormo, Sabtu (15/11) sudah mulai ditunjukan para rider sejak babak kualifikasi. Persaingan sengit mereka akan segera berlanjut pada balapan Sprint Race yang akan disuguhkan Sabtu (15/11) pukul 21:00 WIB. So, janagn sampai terlewat ya gaes…! Edhot

Hasil Kualifikasi MotoGP Valencia 2025 :

Facebook Comments

You May Also Like