Kenapa Tim Pramac Pilih Jack Miller Ketimbang Rider MotoGP Lain Atau Dari Moto2 ?

BeritaBalap,com-Jack Miller (Red Bull KTM Factory) dikabarkan menjadi incaran serius tim Pramac Racing yang notabene akan berganti pacuan Yamaha M1 mulai musim depan (2025). Dalam hal ini, Miller diproyeksikan sebagai pendamping Miguel Oliveira (Trackhouse).

Jack Miller yang berusia 29 tahun dipilih karena dianggap punya jam terbang atau pengalaman yang begitu banyak diatas berbagai pacuan MotoGP. Sebelum 2 tahun di KTM (2023-2024), juga pelaga asal Australia tersebut pernah di Ducati (2018-2022) dan Honda (2015-2017).

Sebelumnya memang Pramac Racing disebut mengincar beberapa petarung muda Moto2 seperti Sergio Garcia, Alonzo Lopez. Tony Arbolino dan Celestino Vietti.

koizumi

BACA (JUGA) : Marquez Bicara Sulitnya Bertarung Dengan Para Pembalap Lebih Muda 5-10 Tahun

Finally, Jack Miller yang dianggap lebih potensial untuk membantu riset M1. Miller memang dianggap punya pengalaman spesial ketika mengembangkan motor. Ini yang pernah dialaminya saat berada di tim Ducati.

BACA (JUGA) : Wow, Bos Ducati Sebut Bastianini Berpeluang Besar Juara Dunia MotoGP 2024

Mantapnya, di Yamaha nanti, ia akan bersama Max Bartolini yang pernah bersama Miller saat bernaung di tim Ducati Lenovo. Bartolini memang salah satu teknisi Ducati yang direkrut Yamaha. BB1

Klasemen Sementara MotoGP : 

Facebook Comments

You May Also Like