Zarco Sukses Operasi Tulang Skafoid, Ditunggu Buat Diinterogasi Insiden Austria (1)

BeritaBalap.com-Johann Zarco (Avintia Ducati) berhasil menjalani operasi tulang skafoid pada tangan kanannya. Berlangsung di Klinik Ortopedi yang ada Rumah Sakit Modena, Italia.

Operasi berlangsung 1 jam yang dipimpin oleh Profesor Fabio Catani selaku Direktur Ortopedi dan Traumatologi. Juga terlibat Profesor Luigi Tararo dan Dokter Andrea Marcovigi. Jadi ada pemasangan skrup dalam teknik yang disebut invasif minimal.

Ini yang namanya Tulang Skafoid

Zarco saat ini sudah masuk tahap rehabilitasi dan proses penyembuhan. Yang menarik, selanjutnya Zarco harus kembali ke Austria. Pembalap asal Perancis tersebut siap memenuhi panggilan FIM untuk menginterogasi insiden Austria (1) yang hampir saja merenggut nyawan Valentino Rossi ataupun Maverick Vinales.

koizumi

Zarco akan diinvestigasi oleh pihak FIM yang terdiri dari Freddie Spencer, kemudian Bill Cunbow dan Ralph Bonhorst. Disebut bahwa proses ini menjadi bagian untuk keselamatan pembalap di masa depan, juga langkan mendidik pembalap untuk lebih berhati-hati dan pastinya akan ada sangsi sesuai aturan FIM jika memang bersalah. BB1

Klasemen Sementara MotoGP 2020 :

Facebook Comments

You May Also Like