Penting Diketahui ! Ini 3 Fakta Rem Cakram Karbon MotoGP Yang Bekerja Pada Suhu 200-800 Derajat

BeritaBalap.com-Mungkin banyak yang belum tahu atau paham sehubungan perangkat rem cakram karbon yang dipakai dalam balap MotoGP. Ini merupakan pengetahuan yang menarik dipahami. Adapun penggunaan rem cakram karbon itu dimulai tahun 2000.

BACA (JUGA) : Perlu Diketahui ! Ini 3 Hal Penting Sprint Race Hari Sabtu Dalam MotoGP 2023

Ada 3 fakta yang penting diketahui sehubungan rem cakram karbon pada kompetisi MotoGP. Apa saja ?  Pertama, bahwa rem cakram karbon itu bekerja pada suhu 200 hingga 800 derajat dan diklaim bertahan untuk jarak 800-1000 km. Setelahnya wajib diganti ya. Kalau untuk kaliper rem cakrab karbon itu dapat optimal hingga suhu 200 derajat.

koizumi

Hal kedua, bahwa pilihan untuk piringan cakram depan sesuai regulasi adalah berdiameter 320 mm, 340 mm dan 355 mm. Untuk ukuran yang paling sering dipakai tim adalah 340 mm.

BACA (JUGA) : Yamaha Berburu Serius Tim Satelit 2024, Target Serius Bergabungnya Tim VR46 ?

Yang ketiga, bahwa sirkuit yang paling banyak menuntut untuk kerja rem cakram karbon adalah Red Bull Ring Austria, sedangkan yang lintasan tidak banyak menuntun pengereman adalah trek Phillip Island Australia. BB1

Facebook Comments

You May Also Like