BeritaBalap.com-Francesco Bagnaia ‘Pecco’ (Ducati Lenovo) alami crash saat berada di posisi ke-2. Kekuatan traksi ban depan tidak sanggup mengimbangi gaya balapnya yang beringas di beberapa lap jelang akhir.
BACA (JUGA) : Dua Pembalap Honda Finish 1-2 Moto3 India, Mario Aji Finish Ke-18 Belum Raih Poin
Kemudian Marco Bezzecchi (Mooney VR46 Racing Team) sukses meraih podium juara dan Jorge Martin finish ke-3. Itu tadi dalam rangkaian MotoGP di Sirkuit Buddh India, Minggu (24 September).
Hasil ini memang tidak merubah posisi ketiga pembalap tersebut dalam klasemen sementara. Pecco masih terdepan, diikuti Jorge Martin dan Bezzeecchi.
BACA (JUGA) : Penting Diketahui ! Berapa Gaji Seorang Mekanik MotoGP ?
Tetapi yang pasti, sudah semakin mendekatkan gap poin Jorge Martin ke Pecco. Saat ini tersisa 13 poin saja. Juga Bezzecchi yang makin merapatkan perbedaan poinnya dengan Jorge Martin dan Pecco.
Dibawah ini klasemen sementaranya. BB1
Hasil MotoGP India :
Klasemen Sementara MotoGP :