Nakagami Pusing Karena Tim WorldSBK Honda Tidak Tertarik Jika Dilepas LCR Honda

BeritaBalap.com-Nasib Takaaki Nakagami dipastikan belum jelas. Prestasinya loyo di tim MotoGP LCR Honda. Dalam lebih dari 75 kali penampilannya (sejak 2018), belum pernah sekalipun podium.

BACA (JUGA) : Wow, Repsol Mundur Sebagai Sponsor Tim Honda 2023, Siapa Penggantinya ?

Itu yang membuat nasibnya dikabarkan akan dilepas untuk musim depan (2023). Diprediksi memang ada opsi untuk menjadi penguji Honda ataupun menjadi pembalap superbike (WorldSBK).

koizumi

Nah, untuk superbike dipastikan tidak. Boleh jadi karena 2 petarung saat ini masih berstatus rookie atau pendatang baru. Maksudnya menggantikan Alvaro Bautista dan Leon Haslam (2021).

BACA (JUGA) : Bagnaia Pecco Ungkap Kapan Dia Akan Pensiun MotoGP, Pada Usia Berapa ?

“Tidak, tidak untuk saat ini, “tegas Leon Camier selaku manajer tim HRC dalam balap WorldSBK saat wawancara eksklusif dengan Motorsport-Total.

“Segera akan ada pengumuman tentang pembalap 2023. Saya akan sangat senang jika kami bisa melanjutkan dengan mereka (Iker Lecuona dan Xavi Vierge, red), “tambah Leon Camier. BB1 

Klasemen Sementara MotoGP :

Facebook Comments

You May Also Like