Bagnaia Pecco Ungkap Kapan Dia Akan Pensiun MotoGP, Pada Usia Berapa ?

BeritaBalap.com-Francesco Bagnaia, akrab dipanggil Pecco mengungkapkan kapan dia akan pensiun balap MotoGP. Ini menjawab pertanyaan dari penggemarnya dalam rangkaian event World Ducati Week 2022 (WDW 2022) di Sirkuit Misano Italia.

BACA (JUGA) : Aprilia Akui Butuh Duit Sponsor Besar Pendukung Seperti Honda, Yamaha Dan Ducati

Kapan ya murid VR46 tersebut akan pensiun ? Pada usia berapa ? Ternyata pada angka umur 35 tahun. Tentu saja, dalam rentang tersebut, maka ia ingin mencapai prestasi signifikan.

koizumi

Terlebih saat ini usianya masih 25 tahun.  Pecco sendiri pernah meraih juara dunia Moto2 musiam 2018 dan tahun 2021 lalu ada di peringkat ke-2 dalam klasemen akhir MotoGP.

BACA (JUGA) : Ducati Pasang Strategi Mulai Silverstone Karena Punya 8 Rider Dan Paling Sering Menang

“Saya katakan bahwa saya ingin melanjutkan sampai saya berusia 35 tahun, saya tidak berpikir saya akan melangkah lebih jauh. Saya merasa sangat beruntung karena minat saya telah menjadi pekerjaan saya, tetapi semakin lama semakin sulit, ”ujar Pecco yang saat ini ada di posisi ke-4 dalam klasemen sementara MotoGP.

BACA (JUGA) : Adik VR46 Dalam Tekanan Karena Rookie Bezzecchi Sudah Podium Dan Klasemen Lebih Baik

“Ada banyak balapan dan banyak komitmen, jadi saya pikir karier seorang pebalap akan mulai berkurang sedikit. Singkatnya, pada titik tertentu saya ingin melakukan pekerjaan yang lebih tenang, ”tambah Pecco yang dilansir dari Tuttomotoriweb. BB1

Klasemen Sementara MotoGP :

Facebook Comments

You May Also Like