Ini 5 Motor LFN Racing Team (H Putra 969) Siap Diberangkatkan Balap Asia (ARRC 2022)

BeritaBalap.com-Yap ! LNF Racing Team yang dikomandoi Haji Putra Rizky (H Putra 969) sudah berproses secara signifikan dan siap tempur. Maksudnya sehubungan 5 pacuan dan 6 spare engine yang akan bertarung dalam gelaran Asia Road Racing Championship 2022 (ARRC 2022).

Siap dikirim ke Chang International Circuit, Buriram Thailand yang akan menjadi venue pengujian resmi pra musim pada tanggal 22-23 Maret dan lanjut seri awal (1) ARRC 2022 beberapa hari setelahnya (25-27 Maret).

“Jadi ada 5 motor dan 6 mesin cadangan. Mencakup 2 CBR250RR, kemudian 2 GTR dan 1 MX King, “tukas Yosi Hardono selaku manajer tim LFN saat berkomunikasi dengan penulis.

koizumi

Pasukan LFN Racing Team memang memberangkatkan 5 pembalap, masing-masing Rafid Topan dan Fitriansyah Kete di kelas AP 250 dan 3 racer di UB150 (M Robby, Boy Arby dan Dimas Juliatmoko).

“Untuk biaya pendaftaran dan akomodasi perjalanan motor dalam setahun ARRC, baru deposit 20 ribu dollar. Tapi itu saat 2021 dengan 3 pembalap. Otomatis akan bertambah lagi karena sekarang 5 rider, “tambah Yosi Hardono. BB1

Jadual Sementara ARRC 2022 :

 

Facebook Comments

You May Also Like