Setelah MotoGP Batal, Ini Jadual baru Moto2 dan Moto3 Qatar (Sesuai WIB)

BeritaBalap.com-MotoGP Qatar (6-8 Maret) sudah resmi dibatalkan karena mengantisipasi Virus Corona dari orang-orang Italia yang datang ke Qatar. Sekali lagi, batal ya. Bukan ditunda seperti MotoGP Thailand (22 Maret).

BACA (JUGA) : Bos Dorna Jelaskan Perbedaan Kondisi Qatar (Batal) Dan Thailand (Tunda), Apa Ya ?

Lain hal Moto2 dan Moto3 yang baru saja menjalani pengujian. Ini tetap digelar karena memang pelakunya sudah stay di Qatar lebih dari 2 Minggu (14 hari). Konteks 14 hari ini dianggap aman secara medis (melalui masa inkubasi).

koizumi

Pastinya, jadual balap ikut menyesuaikan. Secara umum, menjadi lebih lambat 1 hingga 1,5 jam dari yang direncanakan. Lebih lengkap dan detailnya, berikut ini jadual terbaru yang dilansir media MotoGP.com dan ini sudah diubah menjadi Waktu Indonesia bagian Barat (WIB). BB1

Jadual Baru Moto2 dan Moto3 Qatar (Tanpa MotoGP) Sesuai WIB :

 

 

Facebook Comments

You May Also Like