Giliran Pol Espargaro Yang Akui Tes Honda di Catalunya Itu Rumit dan Membingungkan

BeritaBalap.com-Giliran Pol Espargaro  (Repsol Honda) yang menyebut bahwa pengujian yang mereka lakukan di Catalunya Spanyol beberapa hari lalu tidak optimal.

Tidak terasa signifikan artinya. Bahkan disebut membingungkan karena begitu banyak mencoba berbagai hal. Salah satu kendalanyanya karena memang hanya 1 hari saja testnya. Sangat dan sangat kurang dalam hubungan dengan langkah evaluasi.

Pada bagian lain, kata Pol Espargaro, bahwa pengujian itu tidak bisa menjadi jaminan atas set-up yang dilakukan untuk seri MotoGP Sacshsenring Jerman nanti (20 Juni).

koizumi

BACA (JUGA) : Pedro Acosta Yang Tidak Mengidolakan VR46 Ataupun MM93, Terus Siapa ?

“Kami menjalani hari yang sibuk, mencoba banyak hal untuk terus belajar dan memahami motor. Saya mengalami kecelakaan yang tidak menguntungkan karena pembalap lain, tetapi meskipun demikian kami masih berhasil menyelesaikan banyak lap, ”tutur Pol Espargaro yang saat ini ada di posisi ke-12 dalam klasemen sementara MotoGP 2021.

BACA (JUGA) : Ibunda VR46 Jawab Tegas Soal Rumor Pensiun Anaknya Tahun Ini

“Itu adalah tes yang cukup lengkap, tetapi rumit, karena mencoba banyak hal dalam satu hari cukup membingungkan, meski begitu kami sampai pada kesimpulan yang bagus. Kita lihat saja di balapan Sachsenring berikutnya, apakah kita berhasil atau tidak, karena pergantian aspal dan ban, “tambah Pol Espargaro. BB1 

Klasemen Sementara MotoGP 2021 :

Facebook Comments

You May Also Like