Remy Gardner Posting Lombok Tempat Yang ‘Jelek’, Netizen Indonesia Banyak Salah Paham

BeritaBalap.com-Menarik mencermati postingan akun twitter pribadi dari pembalap MotoGP Remy Gardner (Tech3 KTM) yang menuliskan : Worse Places To Be.

BACA (JUGA) : Ducati Pastikan Tidak Akan Rekrut Pembalap Dari Tim Lain, Kontrak Duit Lebih Hemat ?

Itu tadi dengan latar belakang sebuah keindahan alam Lombok. Kamera diambil dari sebuah posisi yang bisa wide menangkap indahnya sebuah pemandangan. Kalimat tersebut tadi disertai dengan emoji alias gambar kerdipan mata.

koizumi

Namun kemudian postingan ini mendapat serbuan dari netizen Indonesia yang menganggap kalimat tersebut secara harfiah atau denotatif. Maksudnya jelek dalam arti negatif. Ini yang kemudian menjadi lucu dan terbukti banyak yang merespon demikian. Ha ha ha ha…

BACA (JUGA) : Fix Kontrak 3 Tahun (2022-2024) ! Pertamina Jadi Titel Sponsor MotoGP Mandalika

Tetapi adapula yang merespon konteks tersebut dengan memaknai arti kata ‘jelek’ atau ‘buruk’ dengan sebuah kiasan yang berarti sebaliknya. Maksudnya indah atau mempesona. Pastinya karena logika pemandangan atau view alam yang sangat indah sekaligus emoji senyum plus kerdipan mata. BB1

https://twitter.com/GardnerRemy/status/1490965254263939077?s=20&t=hOZdE3EFpI8YpDAzN_qA0w

Facebook Comments

You May Also Like